22K
Liga Spanyol
Resmi! Torres Tinggalkan Atletico Madrid
Dikabarkan Bertahan di La Liga Spanyol
Belum ada kabar resmi, klub mana yang akan dibela oleh Torres pada musim depan. Beredar rumor yang mengatakan jika El Nino akan pindah ke China untuk bermain bagi Chinese Super League (CSL), namun banyak juga yang mengatakan Torres akan tetap bermain di La Liga Spanyol.