3.1K
Liga Inggris
Kurang Konsisten, Morata: Saya butuh Piknik!
© AP
Moncer di Awal, Kesulitan Setelahnya
Pemain internasional Spanyol itu telah mencetak tujuh gol dalam tujuh penampilan pertamanya untuk klub. Akan tetapi, performanya berakhir buruk dari Oktober 2017 hingga pertengahan Januari 2018 dengan hanya mencetak lima gol dalam 22 pertandingan.
Menyusul kemenangan Chelsea atas Norwich City di Piala FA pada Januari lalu, Morata yang sudah tidak tampil selama hampir satu bulan pun tampil kurang maksimal. Ia mengatakan saat itu bahwa ia masih merasakan sakit di bagian punggungnya yang menghambat penampilannya.