4.5K
Liga Inggris
Man United 0-1 West Brom: Setan Merah Takluk, Man City Juara!
© Getty Images
Babak Pertama
Saat kick off babak pertama dimulai, para pendukung yang memadati tribun penonton Old Trafford langsung dibuat tegang.
Bagaimana tidak? Pada awal-awal laga kedua tim langsung menyuguhkan jual beli serangan. Sayangnya tidak ada yang berhasil dijadikan gol oleh kedua tim di menit-menit awal.
Memasuki pertengahan babak pertama, Man United mulai mendominasi jalannya pertandingan dan mampu melepaskan beberapa ancaman.
Namun hingga babak pertama berakhir, tidak ada satu gol yang mampu diciptakan oleh tim tuan rumah maupun West Brom. Babak pertama berakhir dengan skor sama kuat 0-0.
Baca Juga
- Link Live Streaming Man United vs West Brom Albion
- Rumor Transfer Hari Ini: Neymar Semakin Dekat ke Man United, Salah Cari Rumah di Madrid
- Etihad Stadium Jadi Markas Man United Musim Depan?
- Real Madrid Dekati Pemain di Balik Layar, Barcelona dan Man United Gusar
- Gamblang! Begini Penampakan Jersey Baru Man United yang Dibocorkan Alexis Sanchez