4.6K
Bola Internasional
Rekap Pertandingan 5 Liga Top Eropa: Man City dan Barcelona Aman
© Getty Images
La Liga Spanyol
Barcelona berhasil mencuri poin penuh kala menjamu Valencia dalam lanjutan La Liga Spanyol pekan ke-32. Bermain di markas sendiri, Barcelona berhasil menumbangkan sang tamu dengan skor 2-1.
Hasil ini pun membuat tim besutan Ernesto Valverde semakin memantapkan posisinya di puncak klasemen dengan perolehan 82 poin.