Liga Indonesia

Minta Maaf ke Bobotoh dan Persib, Aremania Beri Tuntutan Ini untuk Manajemen Arema FC

Senin, 16 April 2018 11:34 WIB
Penulis: Annisa Hardjanti | Editor: Isman Fadil
© Ian Setiawan/INDOSPORT
Selebrasi gol Arema Indonesia, Aremania. Copyright: © Ian Setiawan/INDOSPORT
Selebrasi gol Arema Indonesia, Aremania.
Memohon Maaf

Permohonan maaf dari Aremania pun turut disampaikan lewat laman resmi Facebook mereka. Di sana, mereka meminta maaf terkait insiden yang terjadi di markas Arema FC tersebut. 

"Kami Aremania memohon maaf kepada seluruh warga Indonesia, khususnya kepada Persib, Viking, dan juga Bobotoh, atas terjadinya insiden di laga Arema vs Persib. Salam satu jiwa," tulis Aremania.

77