Liga Indonesia

Link Live Streaming Madura United vs Arema FC

Sabtu, 21 April 2018 14:49 WIB
Editor: Abdurrahman Ranala
© Gafis:Yanto/Football265.com
Prediksi Madura United vs Arema FC Copyright: © Gafis:Yanto/Football265.com
Prediksi Madura United vs Arema FC

Arema FC yang tengah terluka karena menjadi juru kunci Liga 1 2018 harus berhadapan dengan Madura United di pekan ke-5. Kedua tim akan bertarung demi poin dan gengsi di Stadion Gelora Ratu Pamelingan. 

Madura United sendiri tentu tak ingin kehilangan poin di kandang sendiri. Dan akan berusaha menambah luka bagi Arema FC.