18.5K
Liga Indonesia
Pelatih Persib Puji Habis Proses Gol Ezechiel Ndouassel dan Jonathan Bauman
© Aarif Rahman/INDOSPORT
Hasil Kerja Keras
Menurut pelatih Persib, Roberto Carlos Mario Gomez, ketiga gol yang diciptakan anak asuhnya pada pertandingan tersebut semuanya melalui proses yang bagus. Selain itu, gol tersebut tak lepas dari kerja keras dan kekompakan pemain tim berjuluk Maung Bandung.
"Tiga gol semuanya bagus, karena gol-gol itu dibuat dengan sangat baik dengan kita kuasai bola lalu datang umpan silang, lalu Joni, Eze dan Ghozali masuk," kata pelatih asal Argentina ini.