Bola Internasional

Update Bintang Indonesia di Luar Negeri: Evan Dimas Meroket, Ezra Walian Melempem

Minggu, 22 April 2018 12:13 WIB
Penulis: Tiyo Bayu Nugroho | Editor: Isman Fadil
© Gafis:Yanto/Football265.com
Selangor FA Ogah Lepas Evan Dimas dan Ilham Udin ke Timnas Indonesia. Copyright: © Gafis:Yanto/Football265.com
Selangor FA Ogah Lepas Evan Dimas dan Ilham Udin ke Timnas Indonesia.
Evan Dimas dan Ilham Udin Armaiyn (Selangor FA)

Selangor FA berhasil melangkah ke babak semifinal di Piala FA Malaysia usai mengalahkan Kuala Lumpur FA. Selangor FA menang dari drama adu penalti 8-7 (agregat 3-3).

Pada laga tersebut pemain Indonesia Evan Dimas dan Ilham Udin Armaiyn diturunkan oleh pelatih sejak menit awal. Walaupun kalah 0-3 tetapi dua pemain ini mampu membalasnya di babak adu penalti.

3.1K