Liga Italia

Pelatih Napoli Lakukan Gestur Tak Senonoh ke Suporter Juventus

Senin, 23 April 2018 11:17 WIB
Penulis: Masya Famely Ruhulessin | Editor: Arum Kusuma Dewi
© Getty Images
Selebrasi gol. Copyright: © Getty Images
Selebrasi gol.
Kejar Scudetto

Kemenangan Napoli kembali menggoyahkan posisi Juventus di puncak klasemen. Terdapat empat pertandingan lanjutan yang harus dimainkan. Keduanya kini hanya terpaut satu poin di mana Juve unggul dengan 85 poin dan Napoli 84.

“Sejauh ini, saya bersenang-senang. Kami membuat penggemar kami senang, tetapi Juventus tetap di depan dan karena itu hampir tidak ada yang berubah. Kami masih memiliki peluang sangat tipis untuk menyalip mereka,” pungkasnya.

Napoli memang masih peluang untuk menyabet gelar juara ketiganya setelah pernah memiliki Scudetto di tahun 1987 dan 1990.

3