Bola Internasional

Menang Telak, Persija Jakarta Torehkan Sejarah di Piala AFC

Selasa, 24 April 2018 23:12 WIB
Penulis: Zainal Hasan | Editor: Cosmas Bayu Agung Sadhewo
© Media Persija
Pelatih Persija Jakarta, Stefano Cugurra Teco dalam jumpa pers. Copyright: © Media Persija
Pelatih Persija Jakarta, Stefano Cugurra Teco dalam jumpa pers.
Teco Puji Anak Asuhnya

Kemenangan ini pun disambut bahagia oleh Teco. Bagi Teco kemenangan ini berkat kerja keras anak asuhnya di sepanjang 2x45 menit pertandingan yang tampak bermain kompak saat meladeni permainan tuan rumah.

"Terima kasih atas pujiannya. Tim kami menang karena bermain kompak. Para pemain sudah bekerja keras dan hasil 2-4 adalah hal yang fair meski kami kehilangan Jaime di babak pertama karena cedera engkel," ucap Teco.

935