Liga Inggris

Pelatih Baru Arsenal Hanya Punya 50 Juta Pounds untuk Boyong Pemain

Selasa, 24 April 2018 05:38 WIB
Editor: Abdurrahman Ranala
© INDOSPORT
Ilustrasi Transfer. Copyright: © INDOSPORT
Ilustrasi Transfer.
Dana 50 Juta Pounds

Dilansir dari dailymail, Arsenal hanya akan memberikan dana sebesar 50 juta pounds atau sekitar 971 miliar rupiah untuk membeli pemain. 

448