39K
Liga Indonesia
8 Daerah Penghasil Pesepakbola Berbakat Indonesia
1. Papua
Dimulai dari ujung timur, yakni Papua. Papua dikenal dengan keindahan alamnya yang menawan. Namun, dalam dunia sepakbola, Papua juga terkenal sebagai tempat yang selalu menelurkan pemain-pemain berbakat sepakbola Indonesia.
Mulai dari Eduard Ivak Dalam, Ortizan dan Boas Solossa, Patrich Wanggai, Lucas Mandowen, Titus Bonai, Terens Puhiri,Yohanes Pahabol, hingga Osvaldo Haay.
Tak ayal Papua ibarat Brasil-nya Indonesia yang menjadi lumbung penghasil pesepakbola dengan kualitas yang mumpuni.