7.7K
Bursa Transfer
Bukan sebagai Lawan, Bale Datang ke Jerman untuk Gabung Bayern Munchen?
© Getty Images
Respons Bale
Dimintai komentar mengenai ketertarikan The Bavarian kepada dirinya, alih-alih menolak, pemain 28 tahun itu justru membuka kesempatan, seraya berkata bijak.
"Anda tidak akan pernah bisa mengatur apapun dalam sepakbola," tukasnya dalam wawancara dengan Bild.
"Saat ini saya bermain dengan Real Madrid dan saya menikmatinya. Bayern memiliki skuat yang pada beberapa musim ke belakang selalu menjadi salah satu yang tersukses di Eropa. Sebuah kehormatan buat siapapun dikaitkan dengan klub tersebut. Namun saat ini, saya adalah pemain Real Madrid," jelasnya.