3.7K
Liga Italia
Bologna 1-2 AC Milan: Rossoneri Akhiri Paceklik Kemenangan
© Getty Image
Babak II
Milan memiliki banyak peluang di babak kedua. Suso maupun Cutrone bergantian mengancam gawang I Rossoblu. Namun, bukannya menambah keunggulan, justru Bologna yang mampu mencetak gol.
Melalui umpan tarik lambung, Sebastien De Maio berhasil membobol gawang Gianluigi Donnarumma di menit ke-73.
Regardez cette super vidéo : Sebastien De Maio Goal ~ Bologna vs AC Milan 1-2 /29.04.2018/ Serie A https://t.co/BQtypdFszM
— jamal (@jamalcosto9) April 29, 2018
Hingga peluit akhir babak kedua dibunyikan, tidak ada lagi gol yang tercipta dari kedua tim. Milan pun berhasil pulang membawa tiga poin dari Bologna.