45.3K
Bola Internasional
Egy Maulana Vikri Disandingkan dengan Pemain Leicester City di Situs AFF
© affsuzukicup.com

Situs resmi Piala AFF 2018 mengumumkan tujuh pemain yang akan bersinar.
Beri Prediksi
Namun jelang pagelaran tersebut dimulai, situs resmi Piala AFF memberikan ramalan akan beberapa bakat muda yang akan bersinar. Tak tanggung-tanggung, mereka mengumumkan tujuh pemain yang akan menjadi sorotan para penonton.