Liga Indonesia

Rizky Pora Gagal Bulan Madu, Jacksen Tiago: Dia Cetak Gol Sama Istrinya

Minggu, 29 April 2018 06:10 WIB
Penulis: Petrus Manus Da' Yerimon | Editor: Cosmas Bayu Agung Sadhewo
© Persija Jakarta
Pelatih Barito Putera, Jacksen F. Tiago. Copyright: © Persija Jakarta
Pelatih Barito Putera, Jacksen F. Tiago.

Kemenangan 3-1 Barito Putera atas Bhayangkara FC, Sabtu (28/04/18) di Stadion 17 Mei, Banjarmasin tidak lepas dari kinerja apik kapten tim, Rizky Pora.

Kendati baru saja menikah pada Jumat (27/04/18) lalu, pemain 28 tahun itu memutuskan hadir dan bergabung dengan tim untuk melawan juara bertahan, Bhayangkara FC.

791