Liga Europa

Peringkat ke-7, Kenapa Burnley Bisa Lolos ke Liga Europa Musim Depan?

Minggu, 6 Mei 2018 10:00 WIB
Editor: Matheus Elmerio Giovanni
© Grafis: Eli Suhaeli/INDOSPORT
Liga Europa. Copyright: © Grafis: Eli Suhaeli/INDOSPORT
Liga Europa.
Ada Perubahan Peraturan, Jika...

Ada perubahan setiap musimnya, termasuk musim 2017/18 dimana juara Piala FA dan Piala Liga merupakan tim yang berada di peringkat lima besar.

Ternyata perubahan ini yang membuat Burnley yang berada di peringkat ke-7 bisa lolos ke Liga Europa.

  • Jika juara Piala FA finish di lima besar klasemen, jatah babak grup Liga Europa akan turun ke tim yang berada di peringkat tertinggi, namun tidak lolos ke kompetisi Eropa mana pun.
  • Jika juara Piala Liga (Carabao Cup) finish di lima besar klasemen, atau posisi keenam sudah mendapat tiket dari juara Piala FA yang berada di lima besar, jatah untuk juara Piala Liga akan turun ke tim yang finish di peringkat ke-7.
3.2K