Liga Spanyol

Madrid Tak Beri Guard of Honour, Begini Pernyataan Barcelona

Senin, 7 Mei 2018 13:24 WIB
Penulis: Ade Gusti | Editor: Cosmas Bayu Agung Sadhewo
© twitter.com/FCBarcelona
Parade Juara Barcelona Copyright: © twitter.com/FCBarcelona
Parade Juara Barcelona
Barca Sudah Sukses

Valverde, seperti Zidane, merasa sudah menikmati kesuksesan di liga domestik yang dinilainya lebih besar dari gelar Eropa manapun. 

“La Liga adalah kompetisi yang memberi tahu Anda bagaimana kinerja Anda selama satu musim. Akhirnya tim terbaik memenangkannya,” tukas Valverde dari Football Espana

“Beda halnya pada Liga Champions. Anda tidak dapat memiliki permainan yang buruk dan Anda harus tahu cara berkompetisi,” lanjut pelatih asal Spanyol itu.

Barca telah menyegel dua gelar domestik tetapi keberhasilan mereka bisa dibayangi jika Madrid berhasil memenangkan Liga Champions untuk tahun ketiga berturut-turut saat mereka menghadapi Liverpool di final di Kiev, Ukraina akhir bulan ini.

“Besok kita akan menghadapi tim yang tahu bagaimana bersaing dengan sangat baik. Anda [Real Madrid] juga butuh keberuntungan di Liga Champions.”

2