Liga Indonesia

Eks Pelatih Persib Ungkap 'Kebobrokan' Skuat PSMS Saat Ini

Selasa, 8 Mei 2018 14:50 WIB
Editor: Ivan Reinhard Manurung
© Kesuma.R/INDOSPORT
Djajang Nurdjaman saat jumpa pers. Copyright: © Kesuma.R/INDOSPORT
Djajang Nurdjaman saat jumpa pers.
Lemahnya Lini Belakang

Djanur juga mengatakan ada beberapa catatan yang harus diperbaiki, agar tidak terulang pada laga tandang yang akan datang.

"Masih ada beberapa catatan yang harus diperbaiki, seperti kelengahan konsentrasi lini belakang minggu lalu.  Sebab, kemarin ada tindakan ceroboh dari lini belakang dan ini yang harus dievaluasi," pungkasnya.