Bola Internasional

Ini Dia Sosok Penyanyi Theme Song Resmi Piala Dunia Rusia 2018

Kamis, 10 Mei 2018 14:38 WIB
Penulis: Alfia Nurul Fadilla | Editor: Ivan Reinhard Manurung
 Copyright:
Lagu Lagu Resmi Piala Dunia Lalu

Lagu tema Piala Dunia memang selalu menjadi yang sangat ditunggu. Berikut beberapa Theme Song di Piala Dunia yang sempat menjadi terkenal sejagat raya.

Piala Dunia 2014, Brasil: Carlos Santana - Dar um Jeito (We Will Find a Way)

Piala Dunia 2010, Afrika Selatan: Shakira - Waka Waka (It's Time for Africa)

Piala Dunia 2006, Jerman: Il Divo (ft. Toni Braxton) - The Time of Our Lives

Piala Dunia 2002, Jepang & Korea: Anastacia - Boom

Piala Dunia 1998, Perancis: Ricky Martin - La Copa de la Vida (The Cup of Life)

99