Liga Italia

Link Live Streaming Juventus vs AC Milan

Kamis, 10 Mei 2018 01:13 WIB
Editor: Matheus Elmerio Giovanni
© Gafis:Yanto/Football265.com
Prediksi Juventus vs AC Milan Copyright: © Gafis:Yanto/Football265.com
Prediksi Juventus vs AC Milan

Laga antara dua tim raksasa Italia, Juventus menghadapi AC Milan akan memeriahkan final Coppa Italia yang akan dimainkan di Stadion Olimpico, Roma, Kamis (10/05/18) pukul 02.00 WIB dini hari nanti.

Laga ini akan cukup menarik, pasalnya Juventus masih harus mewaspadai pergerakan Napoli yang mengikutinya di puncak klasemen, dengan selisih 6 poin dan Serie A Italia musim 2017/18 masih menyisakan dua laga. Tapi, melepas trofi Coppa Italia begitu saja, bukan gaya Juventus, mereka akan ngotot di laga final ini.

Berjuang mempertahankan posisinya untuk bisa lolos ke Liga Europa musim depan, Milan tentunya juga tidak ingin melepaskan kans menjuarai Coppa Italia musim ini.

181