3.4K
Liga Inggris
Selain Wenger, Pemain Arsenal Ini Juga Pilih Tinggalkan Emirates Stadium
© fb90.com
Berurai Air Mata
Pemain yang pernah merasakan Juara Piala Dunia bersama Jerman itu dimainkan di 13 menit terakhir kontra Burnley. Pasca laga, ia pun mendapat penghormatan oleh semua fans di Emirates Stadium. Ia pun tak kuasa menahan tetes air matanya.
Sejak didatangkan dari Werder Bremen tahun 2011, Per sudah melakoni 156 laga bersam The Gunners dan mencetak 6 gol. Selama 7 tahun di London Utara, Per sudah merasakan tiga titel FA Cup dan dua Community Shield.