Liga Indonesia

6 Bukti Terselubung Kekalahan Bali United dari Mitra Kukar

Sabtu, 12 Mei 2018 03:46 WIB
Penulis: Tiyo Bayu Nugroho | Editor: Gerry Crisandy
 Copyright:
Makin Perkasa

Kemenangan ini membuat Mitra Kukar menjadi sangat perkasa atas Bali United. Dalam enam laga terakhir, Naga Mekes mampu menang tiga kali (termasuk laga kemarin), dua kali imbang, dan sekali menelan kekalahan.

467