7.5K
Liga Indonesia
Jelang Hadapi MU, Lini Belakang Persija Masih Terancam Tanpa Jaimerson
© Persijajkt

Andritany Ardhiyasa selepas di operasi.
Posisi Kiper Belum Ditentukan
Selain kondisi Jaimerson yang masih dirahasiakan, Teco juga masih belum dapat memastikan siapa yang akan bermain di posisi penjaga gawang malam nanti.
Seperti diketahui, Persija masih kehilangan penjaga gawang utama mereka, Andritany Ardhiyasa yang mengalami cedera. Persija saat ini mengandalkan dua penjaga gawang lainnya, yakni Daryono dan Rizki Darmawan.
"Soal penjaga gawang juga saya belum dapat tentukan. Siapa yang siap pasti akan saya mainkan," tutup Teco.