Liga Inggris

Hadapi MU di Final Piala FA, Pelatih Chelsea Kibar Bendera Putih?

Selasa, 15 Mei 2018 07:45 WIB
Penulis: Josephine Krisna Dewi Prawesti | Editor: Gerry Crisandy
© INDOSPORT
Selebrasi pemain Newcastle diantara kekecewaan Chelsea. Copyright: © INDOSPORT
Selebrasi pemain Newcastle diantara kekecewaan Chelsea.
Keterpurukan yang Harus Berubah

Meskipun Chelsea gagal ke Liga Champions, setelah gol dari Newcastle yang dibukukan oleh Dwight Gayle dan Ayoze Perez, Eden Hazard dan kawan-kawan tetap ingin tampil maksimal di Piala FA.

Tentu laga Newcastle vs Chelsea terbayang-bayang dalam penggemar The Blues yang mencemaskan hasil Piala FA.

Dan Antonio Conte berusaha meredam kekhawatiran fans dengan berkata: "Untuk pertandingan berikutnya, pasti kita harus berubah," kata Conte.

Stat2

796