14.8K
Bola Internasional
Makna Mendalam Kain Ulos yang Dikenakan Del Piero Saat Tiba di Medan
© Google
Makna Ulos Sadum
Kain Ulos ini identik dengan warna merah yang dihiasi dengan motif bunga dan gorga yang sangat ramai. Ciri khas kainini juga selalu memiliki frame bingkai bergaris gelap di setiap kedua sisinya.
Suku Batak memaknai kain Ulos ini sebagai simbol suka cita sebagai pertanda motivasi penyemangat dalam suatu keluarga agar tetap bersuka cita dalam segala aktivitas sehari-hari.