13.1K
Liga Indonesia
Dapat Tekel Keras, Bali United Terancam Kehilangan Irfan Bachdim
Parah?
Belum ada kabar terbaru dari pihak klub Bali United untuk cedera yang dialami oleh Irfan Bachdim pada menit ke-84 laga menghadapi Arema FC.
Tapi akun resmi Instagram Bali United, mengunggah foto Bachdim sedang ditandu ke dalam ambulans untuk dibawa langsung ke Rumah Sakit usai pertandingan.