Bursa Transfer

Ditinggal Griezmann, Atletico Mulai Bidik Jamie Vardy

Senin, 21 Mei 2018 15:50 WIB
Penulis: Ade Gusti | Editor: Arum Kusuma Dewi
© Getty Images
Diego Costa. Copyright: © Getty Images
Diego Costa.
Dipasangkan dengan Diego Costa

Mengincar Jamie Vardy sepertinya sangat memungkinkan untuk kubu besutan Simeone. Simeone yakin bahwa pemain internasional Inggris itu bisa membentuk duet yang mumpuni dengan Diego Costa di barisan depan.

Dengan usianya yang menginjak 31 tahun, Atletico ingin mengikat Vardy dengan kontrak jangka panjang jika berhasil memboyongnya. Di samping itu striker lainnya, Fernando Torres, baru saja mengakhiri kontraknya musim ini di Atletico sehingga memungkinkan Vardy untuk mendarat ke ibu kota Spanyol.

636