Legenda hidup Liverpool, Steven Gerrard, belum lama ini dikabarkan resmi menjadi seorang manajer salah satu klub papan atas Skotlandia, Glasgow Rangers. Dilansir dari BBC, Gerrard akan menangani Rangers selama empat tahun.
Mantan kapten Timnas Inggris tersebut juga sempat menjadi seorang pelatih di skuat muda Liverpool beberapa waktu lalu.