5.5K
Liga Indonesia
Taklukkan PSM, Gomez Puji Penampilan Anak Asuhnya
© Arif Rahman/INDOSPORT
Bermain Bagus
"Saya kira kami main bagus malam ini. Makassar juga tim bagus, punya serangan yang sangat baik dan lini tengah yang ketat, tapi kami bisa membuka laga dan membuat tiga gol," ucap Gomez seusai pertandingan di Stadion GBLA.
Gomez menambahkan, penampilan tim Maung Bandung pada laga kali ini tidak jauh berbeda dengan pertandingan sebelumnya saat menaklukkan Persipura Jayapura dengan skor 2-0.