8K
Liga Indonesia
Lagi, Pendukung PSMS Medan Meregang Nyawa di Jalanan
© Fitra Herdian/INDOSPORT
Ucapan Dukacita untuk Suporter PSMS yang Meninggal Dunia
Rasa sedih dan turut berduka cita langsung disampaikan Gito mewakili rekan-rekannya.
"Sedih lah, kita baru ngumpul tapi tiba-tiba dapat kabar duka kayak gini. Kami bersama keluarga besar KAMPAK menyampaikan bela sungkawa sedalam-dalamnya dan semoga amal keduanya di terima di sisi Allah," ungkap Gito yang mengaku masih berada dalam perjalanan menuju kediaman duka.