14.1K
Liga Champions
Sinyal Hengkang Usai Juara Liga Champions, Ramos: Ronaldo Harus Klarifikasi
© Getty Image
Ramos Angkat Bicara
Rekan Ronaldo yang kemarin mendapatkan sorotan besar karena menjegal Mohamed Salah hingga cedera, Sergio Ramos angkat bicara soal kabar tersebut.
"Saya pikir dia akan membicarakan keseluruhan penampilan pada laga musim ini. Jika ada sesuatu di sana, ia harus mengklarifikasinya hari ini".