Liga Indonesia

Duel Lawan Barito Putera, Teco Peringatkan Persija

Senin, 28 Mei 2018 21:39 WIB
Penulis: Herry Ibrahim | Editor: Isman Fadil
© INDOSPORT/Fitra Herdian
Ismed Sofyan (kiri) dan Stefano Cugurra Teco (kanan). Copyright: © INDOSPORT/Fitra Herdian
Ismed Sofyan (kiri) dan Stefano Cugurra Teco (kanan).
Sulit Ditaklukan

Barito hanya bermain imbang dua laga (melawan Persipura Jayapura dan Persela Lamongan) dan sisanya berakhir dengan kemenangan. Saat ini juga tim arahan pelatih Jakcsen F Tiago tersebut berada di peringkat kedua klasemen sementara.

"Sekali lagi mereka bagus di tahun ini dimana mereka sukses menang di kandang sendiri maupun di kandang lawan seperti mengalahkan Persebaya. Mereka juga masih berada di peringkat kedua," kata Teco.

590