3.9K
Bola Internasional
Lakukan Blunder, Karius Dapat Wejangan dari Orang Belgia
© Jan Kruger/Getty Images
Bisa Jadi Teman Bicara
Mignolet bahkan mengatakan ia sangat terbuka seandainya Karius membutuhkan teman bicara.
“Jika dia ingin bicara, tentu saja saya akan ada. Setiap kiper bisa berhubungan dengannya. Saya telah berada dalam situasi ini sebelumnya dan semuanya akan berpulang pada bagaimana cara kita menyikapinya,” pungkas kiper asal Belgia ini.