Bola Internasional

Tak Sampai 2 Bulan, Fisioterapi Liverpool Bocorkan Waktu Pemulihan Salah

Rabu, 30 Mei 2018 01:49 WIB
Penulis: Rafif Rahedian | Editor: Abdurrahman Ranala
© Getty Images
Ronaldo memberi dukungan ke Salah Copyright: © Getty Images
Ronaldo memberi dukungan ke Salah

Mohamed Salah terpaksa menyudahi pertandingan final Liga Champions kontra Real Madrid lebih cepat, karena mengalami cedera pada bahunya.

Insiden tersebut terjadi ketika mantan pemain Chelsea dan AS Roma itu sedang berduel dengan Sergio Ramos. Keduanya terlihat saling mengunci lengan, dan membuat Salah terjatuh dengan pundak sebagai landasannya.

906