5.1K
Bursa Transfer
Soal Transfer, Neymar Tegur Sang Ayah: Saya Sudah Dewasa!
© Twitter/PSG
Pengakuan Neymar
Sang ayah memang berperan sebagai penasihan dan juga sebagai agennya, tapi Neymar mengakui bahwa segala keputusan dalam kariernya ditentukan olehnya sendiri.
"Ayah saya tidak mencampuri keputusan untuk karier saya. Saya orang yang memutuskan semuanya yang berkepentingan untuk karier saya," ucap bintang berusia 26 tahun itu kepada majalah Brasil, VIP.