10.1K
Liga Indonesia
Tak Dipanggil ke Timnas Indonesia, Ini Curhatan Wonderkid Bali United
Ujian Tuhan
Pemain berusia 23 tahun itu mengambil hikmah atas semua kejadian yang menimpanya. Yabes turut mendoakan perjuangan Timnas U-23 saat berhadpaan dengan Timnas Thailand U-23.
"Ya, saya percaya ini ujian Tuhan untuk saya, dan saya yakin masih ada hari esok yang Tuhan siapkan dan tentunya jauh lebih indah untuk saya. Semoga Timnas Indonesia U-23 mendapatkan hasil terbaik di laga uji coba nanti," pungkasnya.