3.7K
Liga Indonesia
Sakiti Mantan, Dzumafo Bahagia Bhayangkara Bisa Permalukan Persib
© INDOSPORT/Herry Ibrahim
Merasa Bahagia
Pemain yang sempat berkostum Persib ini sangat bersyukur, karena kerja keras timnya bisa berbuah hasil. Sehingga, Bhayangkara bisa meraih kemenangan sekaligus mengakhiri catatan positif tim Maung Bandung di kandangnya.
"Kita lebih senang, saya pribadi sangat senang dapat tiga poin, apalagi kerja keras teman-teman membanggakan itu jadi motivasi kita," jelasnya.
Hasil yang diraih pada pertandingan pekan ke-12 ini membuat Bhayangkara FC untuk sementara naik ke peringkat tujuh, dengan mengoleksi 16 poin. Sedangkan Persib, berada di posisi delepan dengan 15 poin.