6.1K
Bola Internasional
Kalahkan Nigeria, Pelatih Inggris Puji Pemain Man City Ini
© Getty Images

Rahem Sterling (kiri) sedang berusaha lepas dari pengawalan pemain Nigeria.
Puji Sterling
Southgate sendiri mengaku sangat senang melihat penampilan bintang Manchester City, Rahem Sterling, yang kerap kali merepotkan lini pertahanan lawan. Meski mantan pemain Liverpool itu tak mencetak gol, namun Southgate sangat terkesan dengan penampilannya.
Hal itu terbukti ketika Southgate memberikan pujian kepada Sterling setelah pertandingan uji coba selesai. "Dia [Sterling] bermain bagus," lanjut Southgate.