7.2K
Liga Indonesia
Pengakuan Kapten Persebaya Sebelum Laga Kontra Persija Dibatalkan
© Fitra Herdian/INDOSPORT
Sempat Belum Tahu Apa-apa
Semua anggota tim Bajul Ijo termasuk ofisial bahkan sudah menjalani meeting, buka puasa bersama dan bersiap menuju stadion. Namun, mereka dikejutkan dengan kabar tidak mengenakan tersebut.
"Kemarin kami sebenarnya belum tahu apa-apa. Sebelum berbuka puasa, hingga selepas buka puasa kami kemudian melakukan meeting dengan staf pelatih dan juga pemain seperti biasanya sebelum bertanding," ujar Rendi saat ditemui di kawasan Senayan, Jakarta Pusat, Senin (04/06/18).
"Ternyata sehabis meeting kami mendapat pemberitahuan bahwa Persebaya jangan berangkat dulu karena lagi ada kerusuhan di luar," imbuhnya.