13.4K
Liga Indonesia
Gara-gara Bintang Timnas, PSM Gagal Menang dari Persipura Jayapura
© Media PSM Makassar

Abdul Rahman merayakan gol ke gawang Persipura Jayapura pada pekan ke-12 Liga 1 2018.
Mental yang Bagus
Meski bermain imbang, Robert Alberts tetap memuji Abdul Rahman cs. Menurutnya, Pasukan Ramang bermain dengan mentalitas yang bagus.
"Tidak mudah bangkit setelah tertinggal dari Persipura. Tapi kami mampu, itu menunjukkkan PSM punya mental yang bagus," tegasnya.