Bola Internasional

Inilah Pemain Tertua di Piala Dunia 2018, Hampir Kepala Lima!

Selasa, 5 Juni 2018 07:37 WIB
Editor: Matheus Elmerio Giovanni
© GABRIEL BOUYS/AFP/Getty Images
Essam El-Hadary (kiper Timnas Mesir). Copyright: © GABRIEL BOUYS/AFP/Getty Images
Essam El-Hadary (kiper Timnas Mesir).
Masih Konsisten

Meski usianya sudah kepala empat, bahkan menuju ke kepala lima, El-Hadary ternyata masih tampil reguler di klubnya, Taawon.

Dirinya tampil sebanyak 27 kali di semua kompetisi yang dimainkan Taawon musim 2017/18. Dari jumlah penampilannya itu, berdasarkan data transfermarkt.com, El-Hadary kebobolan 36 gol dan mencatat 6 clean sheet selama satu musim penuh.