7K
Bola Internasional
Jersey Nyentrik, Jadi Alasan Aubameyang Dukung Nigeria di Piala Dunia 2018
© dailymail.co.uk
Dukung Rekan Setim
Aubameyang juga tak lupa memberikan dukungan kepada rekan setimnya di Arsenal, Alex Iwobi. Alex Iwobi memang menjadi salah satu penggawa Timnas Nigeria di Piala Dunia 2018.