Bola Internasional

Wajah Andik Vermansah Luka Akibat Kericuhan Pertandingan di Liga Malaysia

Sabtu, 9 Juni 2018 06:08 WIB
Penulis: Wahyu Septiana | Editor: Juni Adi
 Copyright:
Komentar Netizen

Melihat kejadian tersebut, banyak netizen yang berkomentar terkait kejadian yang menimpa Andik tersebut. Sebagian besar netizen menyayangkan terkait perlakuan yang tidak menyenangkan terhadap Andik.

“Kesian andik sampai berdarah mulut,” tulis akun @hussi3876

“Di padang macam medan pertumpahan perang saja,” ujar akun @dwi_aviani

“Wah kampret, kalo udh Ampe berdarah mah, wah, waduh, begitu, parah ni,” kata akun @aditya.iboy

“orang kelantan main kasar,” ujar akun @dha_phuc01

“Player kelantan koyak,” tulis akun @yb.amirulamin

Berikut jadwal pertandingan Piala Dunia 2018:

 

Tiinggal seminggu lagi, ini mimin @indosportdotcom siapkan jadwal siaran langsung fase grup Piala Dunia 2018 yang akan berlangsung di Rusia nanti. Disimpan dan bagikan bila perlu. 😉 #pialadunia2018 #worldcup2018 #indosport

A post shared by INDOSPORT.com (@indosportdotcom) on

Terus ikuti berita terbaru INDOSPORT dengan topik: PIALA DUNIA 2018 RUSIA
 

2.3K