67.6K
Bola Internasional
Daftar Peraih Golden Glove di 5 Piala Dunia Terakhir
© Getty Images
Iker Casillas (Piala Dunia 2010)
Pada tahun 2010, Spanyol keluar sebagai jawara Piala Dunia dengan mengandaskan Belanda melalui skor tipis 1-0. Kemenangan La Furia Roja juga tak lepas dari andil sang kapten, Iker Casillas, di bawah mistar gawang.
Di sepanjang kompetisi Piala Dunia 2010, legenda Real Madrid itu hanya kemasukan dua gol saja. Uniknya, dua gol tersebut tercipta dalam babak grup H, saat dikalahkan oleh Swiss dengan skor 0-1 dan menang tipis dari Chile dengan skor 2-1.