Liga Spanyol

5 Fakta Mencengangkan Julen Lopetegui, Pelatih Baru Real Madrid

Selasa, 12 Juni 2018 23:17 WIB
Penulis: Wahyu Septiana | Editor: Juni Adi
 Copyright:
Pelatih Timnas Spanyol

Saat ini, Julen Lopetegui tengah menjabat sebagai pelatih kepala Timnas Spanyol untuk berlaga di Piala Dunia Rusia 2018. Pelatih berusia 51 tahun itu ditunjuk untuk menangani Timnas Spanyol pada tahun 2016 menggantikan peran Vicente Del Bosque. 

1.1K