Bola Internasional

Iniesta Minta Spanyol Waspadai Portugal di Piala Dunia 2018

Rabu, 13 Juni 2018 19:01 WIB
Penulis: Masya Famely Ruhulessin | Editor: Lanjar Wiratri
© INDOSPORT
Andres Iniesta, playmaker sekaligus kapten Timnas Spanyol. Copyright: © INDOSPORT
Andres Iniesta, playmaker sekaligus kapten Timnas Spanyol.
Harus Berusaha Keras

Portugal merupakan juara Euro 2016, dan Iniesta sadar akan bahaya yang dihadapi La Roja karena mereka tak bisa dianggap sepele.

"Portugal adalah tim kuat. Kami akan butuh banyak untuk usaha  untuk mengalahkan mereka. Kami harus tampil dengan sangat baik. Karena kesalahan kecil saja di Piala Dunia 2018 dapat membuat tim Anda tersingkir,” ujar Iniesta seperti dikutip dari Sports Mole.

265