Bola Internasional

Iniesta Minta Spanyol Waspadai Portugal di Piala Dunia 2018

Rabu, 13 Juni 2018 19:01 WIB
Penulis: Masya Famely Ruhulessin | Editor: Lanjar Wiratri
© INDOSPORT
Skuat Timnas Portugal di babak kualifikasi Piala Dunia 2018. Copyright: © INDOSPORT
Skuat Timnas Portugal di babak kualifikasi Piala Dunia 2018.
Punya Sejarah Baik

Spanyol sendiri pernah mengalahkan Portugal melalui adu penalti pada pertemuan terakhir mereka di semi final Euro 2012. Namun status sebagai juara Euro 2016 akan membuat Portugal tampil semakin percaya diri.

265