11.4K
Liga Spanyol
Resmi, Real Madrid Datangkan Wonderkid Brasil
© Getty Images

Rodrygo resmi menjalin kerja sama dengan Real Madrid.
Rekrut Wonderkid Santos
Real Madrid akhirnya mencapai kesepakatan dengan Santos untuk penandatanganan pemain muda bernama Rodrygo.
Talenta muda berusia 19 tahun yang biasa beroperasi di sayap kiri tersebut ditebus dengan mahar sebesar 40 juta euro atau setara dengan Rp655 miliar.