Bola Internasional

Jadwal Siaran Langsung Piala Dunia 2018: Jerman

Jumat, 15 Juni 2018 01:17 WIB
Editor: Abdurrahman Ranala
© Football265.com
Piala Dunia Grup F Jerman, Meksiko, Swedia, dan Korea Selatan. Copyright: © Football265.com
Piala Dunia Grup F Jerman, Meksiko, Swedia, dan Korea Selatan.

Piala Dunia 2018 tinggal menghitung hari. Para pecinta sepakbola akan mengalihkan perhatiannya ke Rusia, tempat Piala Dunia 2018 diselenggarakan. 

Salah satu negara yang akan mendapat perhatian lebih adalah sang juara bertahan, Jerman. Anak asuh Joachim Low tergabung bersama Korea Selatan, Meksiko, dan Swedia di Grup F. 

Berikut jadwal siaran langsung Timnas Jerman di Piala Dunia 2018.